Mengubah Minggu Menjadi Petualangan Ilmu Bersama Sunday Class Rumah Belajar Rahayu!
Rumah Belajar Rahayu atau RB Rahayu sebagai lembaga pendidikan selalu berkomitmen untuk terus berkembang dengan inovasi dan gebrakan baru yang bermanfaat. Kali ini, dengan bangga kami memperkenalkan sebuah program baru yang patut dicatat dalam agenda pendidikan anak Anda, yaitu Sunday Class. Program ini tidak hanya sekedar tambahan waktu untuk belajar. Melainkan sebuah kesempatan emas untuk … Baca Selengkapnya